dengan linangan airmata saya hadir di pintu Mu
hanya sekedar ingin mengadu
saya menyerah..
saya lelah..
saya melemah..
menyerahkan semua pada permainan nasib yang melingkari dunia kecil saya
setelah lelah jauh saya melangkah dalam perjalanan tak berujung
semakin lemah jiwa saya dalam perjalanan ini
dan tersadar
"u're never truly love me anyway"
kalimat itu saya dapatkan dari sebait lagu yang sejak tadi saya dengarkan
sedih mendengarkannya
saya selalu bilang saya hanya ingin dicintai tanpa tapi dan karena
yaa tuhan, benar, saya hanya ingin dicintai tanpa tapi dan karena
sederhanakan tuhan?
jangan lagi bilang terlalu sulit, tuhan
saya hanya ingin dicintai tanpa tapi dan karena
sebab saya juga mencinta tanpa tapi dan karena
buta?
ya mungkin saya buta
tidak juga tuhan, itu bukan buta
itu hanya sederhana
tanpa embel-embel belaka
yang ternyata hanya imbuhan tak bermakna
sulitkah itu tuhan?
menemukan seseorang yang mencintai saya tanpa tapi dan karena?
sulitkah tuhan?
baiklah tuhan, jika itu sulit
maka biarkanlah saya sendiri saja tuhan
sehingga saya tidak lagi menyulitkanMu ketika saya lagi-lagi lelah melangkah
atau ketika saya kehabisan perbekalan dalam perjalanan saya
jika itu sulit biarkanlah saya sendirian tuhan
mungkin itu yang sederhana tuhan
sederhana..
sedih mendengarkannya
saya selalu bilang saya hanya ingin dicintai tanpa tapi dan karena
yaa tuhan, benar, saya hanya ingin dicintai tanpa tapi dan karena
sederhanakan tuhan?
jangan lagi bilang terlalu sulit, tuhan
saya hanya ingin dicintai tanpa tapi dan karena
sebab saya juga mencinta tanpa tapi dan karena
buta?
ya mungkin saya buta
tidak juga tuhan, itu bukan buta
itu hanya sederhana
tanpa embel-embel belaka
yang ternyata hanya imbuhan tak bermakna
sulitkah itu tuhan?
menemukan seseorang yang mencintai saya tanpa tapi dan karena?
sulitkah tuhan?
baiklah tuhan, jika itu sulit
maka biarkanlah saya sendiri saja tuhan
sehingga saya tidak lagi menyulitkanMu ketika saya lagi-lagi lelah melangkah
atau ketika saya kehabisan perbekalan dalam perjalanan saya
jika itu sulit biarkanlah saya sendirian tuhan
mungkin itu yang sederhana tuhan
sederhana..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar